Menjajal Kenyamanan Berkendara dengan Smart Sense Hyundai Creta Prime

IMG
IMG

Redaksibaru.id – PT Motor (HMID) memberikan kesempatan bagi redaksibaru.id untuk menjajal langsung performa Creta tipe tertinggi Prime , Sabtu (20/5).

Bersama rekan-rekan media dan tim Hyundai redaksibaru.id menjelajah jalanan untuk menikmati kenyamanan berkendara bersama smart sense yang tersemat dalam tipe SUV tersebut.

Berkendara dari dealer resmi Hyundai Urip Sumoharjo, tim menuju ke salah satu lokasi di , masjid 99 kubah di kompleks Center Point of Indonesia (CPI).

BACA JUGA:  Spesifikasi dan Harga Nokia X6

Diperjalanan, pengemudi dan penumpang dimanjakan dengan sejumlah fitur smart sense Hyundai Creta misalnya kehadiran Forward Collision-avoidance Assist (FCA) yang memberikan peringatan ketikan mobil terlalu dekat dengan objek lain di jalan raya, fitur ini juga memungkinkan untuk sensor mobil secara otomatis melakukan pengereman untuk menghindari kemungkinan tabrakan.

Advertising
Advertisements

Selain itu, pengemudi juga dapat mengaktifkan Manual Speed Limit Assist (MSLA), Lane Keeping Assist (LKA) dan Lane Following Assist (LFA) untuk merasakan sensasi semi auto pilot di mobil ini. Dengan tiga smart sense tersebut mobil dapat membantu pengemudi untuk berkendara lebih mudah dan nyaman.

BACA JUGA:  Menkominfo Bahas Tindak Lanjut DCO dan Kerja Sama Ekonomi Digital dengan Dubes Arab Saudi

Untuk keselamatan penumpang, mobil ini dilengkapi dengan , Driver Attention Warning (DAW), Driver Rear View Monitoring (DRVM), Blind-spot Collision-avoidance Assist (BCA), Safe Exit Warning (SEW) hingga Rear Cross-traffic-Collision-avoidance Assist (RCCA).

Tidak sampai disitu, mobil produksi pabrikan asal ini dilengkapi dengan unit touchscreen berukuran 8 inch, dengan koneksi Bluelink dan sound system Bose. Ada juga panoramic roof memanjang dari depan sampai belakang untuk menampilkan kesan mewah.

BACA JUGA:  Tampil Lebih Gagah dan Nyaman, Ini 2 Fitur Baru Hyundai Stargazer Active

Tersedia juga fitur Air Purifier yang disematkan pada armrest untuk penumpang baris pertama, serta tambahan wireless charging juga tersedia pada dashboard tengah.

 

 

Pos terkait